KATALOG MAGANG MANAJEMEN 2021

Uncategorized

Magang atau Praktik Kerja adalah bentuk kegiatan pembelajaran yang memberikan wawasan dan pengalaman praktis kepada mahasiswa mengenai kegiatan riil di dunia industri, dunia usaha, dan dunia kerja yang dilaksanakan selama 1-2 semester (setara 20-40 sks).

Tujuan

  • Memberikan pengalaman yang kepada mahasiswa dengan pembelajaran langsung di tempat kerja (experiential learning) sehingga akan lebih mantap dalam memasuki dunia kerja dan karirnya
  • Meningkatkan hard skills (keterampilan, complex problem solving, analytical skills, dsb.) dan soft skills (etika profesi/kerja, komunikasi, kerjasama, dsb.) mahasiswa sesuai dengan bidang keahlian
  • Mempercepat transfer ilmu dan teknologi dari lingkungan ke lingkungan Perguruan Tinggi maupun sebaliknya, sehingga perkembangan pembelajaran dan riset di perguruan tinggi juga makin relevan

Dalam rangka memudahkan mahasiswa memperoleh informasi referensi yang berkaitan dengan kegiatan penulisan laporan kegiatan magang/praktek kerja yang telah dilaksanakan mahasiswa sebelumnyaa, katalog ini membantu mahasiswa yang akan maupun yang sedang mengerjakan mendapatkan khasanah referensi skripsi yang di butuhkan.

DAFTAR KATALOG LAPORAN MAGANG

PROGRAM STUDI MANAJEMEN

TAHUN 2021

UNIVERSITAS STIKUBANK SEMARANG

KODE LABELNAMANIMJUDUL LAPORAN MAGANGNAMA DOSBING
966ANGGIT ANIDA PUTRI17.05.51.0218PROSEDUR PEMBIAYAAN MUDHARABAH, MURABAHAH, DAN IJARAH PADA KSPPS BMT AL HIKMAH UNGARANMOCH. IRSAD, SE., M.M
967SEPTIADI FAJAR IRAWAN16.05.51.0247ANALISIS PELAYANAN GEPREK BENSU DALAM MENCIPTAKAN KEPUASAN PELANGGAN CABANG TEMBALANG KOTA SEMARANGMOCH. IRSAD, SE., M.M
968Yusuf Bagus Prakosa17.05.51.0043Prosedur Kegiatan Tarawih Keliling Pada Bagian Kesejahteraan Rakyat Setda Kota SemarangDr. Gregorius N. Masdjojo,M.Kom, M.Si
969Ririn Puja Lestari17.05.51.0173Prosedur Pengelolaan Dokumen Kearsipan Pada Bidang Umum PT.LKM Demak SejahteraDr. Gregorius N. Masdjojo, M.Kom, M.Si
965Desya Natalia Harmadi17.05.51.2002Penerapan Manajemen Persediaan Di CV Jaya Makmur Teknik SemarangKristina Anindita Hayuningtias, S.E., M.M.
970Yusmita Anggraini17.05.51.0126Sistem Input Pelanggan Pada Divisi Service PT. Bumen Redja Abadi SemarangDr. Dra. RA. Marlien, M.M
971Ziky Rosananda16.05.51.0207Pelaksanaan Strategi Pemasaran Di Upside Music StudioKristina Aninindita Hayuningtyas, S.E., M.M
972Endah CahyoNingrum17.05.51.2026Sistem Pengelolaan Arsip Kepegawaian PT Pan Pacific Jakarta Cabang SemarangDr. Bambang Suko Priyono,M.M
973NURUL DWI PRADIKA17.05.51.2023PROSES ADMINISTRASI PENDISTRIBUSIAN SURAT DI BLPBJ SETDA KOTA SEMARANGDr.BAMBANG SUKO PRIYONO,M.M
974Neijun Eltonia17.05.51.0156Proses Rekrutmen dan Seleksi Karyawan PT Forestama Kayu LestariMoch. Irsyad, SE., MM
975Irene Irma Dini Cahyani17.05.51.2017Restrukturisasi Kredit pada Unit Micro Banking di PT Bank X Cabang Kota SemarangAgus Budi Santoso, Dr., S. Pd, M. Si
976STEFANI MARIA WIBISONO17.05.51.2016PENERAPAN PELAYANAN PRIMA OLEH CUSTOMER SERVICE DIAJUKAN KEPADA PT BPR RUDO INDOBANK KANTOR PUSAT WILAYAH SEMARANGDR. AGUS BUDI SANTOSO, MSi
977Rina Kustiyawati17.05.51.2022Proses Rekrutmen dan Seleksi Karyawan PT Swakarya Insan Mandiri Branch SemarangDr Euis Soliha, SE., M.Si
985Praditya Johan Karisma17.05.51.2004Digital MarketingKristina Anindita Hayuningtias, S.E., M.M.
978Septiani Sekar Ajeng Puspitarini17.05.51.0243Strategi Pemasaran Dalam Meningkatkan Jumlah Nasabah Tabungan Di PT. BPR BKK BLORA (PERSERODA)DR.DRS. KASMARI,M.MSI
979fryda aprillia17.05.51.2010Administrasi Quality Control PT.Indopintan Sukses MandiriDr.Taswan,SE,MSi
980Prisma Miardi Putri17.05.51.0013STRATEGI PEMASARAN PADA PT TRI CAHYA PURNAMADr. Hasan Abdul Rozak, SH.,CN.,MM
982Diona Verli Resta Nningrum17.05.51.0226Strategi Pemasaran di PT. Adil Makmur Sentosa Cabang JeparaDr. Basukiyanto, M.Si
981Annieke Yulia Fitriana17.05.51.2011PELAKSANAAN ADMINISTRASI LAYANAN PENGADAAN BARANG DAN JASA DI SEKRETARIAT DAERAH KOTA SEMARANGTaswan, Dr., S.E., M.Si
983Regita Putri Pramesti17.05.51.0258PROSEDUR ADMINISTRASI GADAI DAN TABUNGAN EMAS PADA PT. PEGADAIAN (PERSERO) CABANG UNGARANSuzy Widyasari, S.E., M.Si
984ANTONIUS PRIYAMBUDHI LAKALAY15.05.51.0339PELAKSANAAN PELAYANAN ADMINISTRASI UMUM PADA KANTOR KECAMATAN GAJAHMUNGKUR SEMARANGDR. EUIS SOLIHA, S.E., M.SI
986Ridwan Alfiyanto17.05.51.0115Prosedur Administrasi Gadai dan Pembukuan Tabungan Emas Pada PT. Pegadaian (Persero) UPC BojaSuzy Widyasari SE, MSi.
987Mochammad Yusuf Naufal14.05.51.0241PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN DI PERUMDA AIR MINUM BANYUMILI KABUPATEN REMBANG DALAM MENINGKATAN KEPUASAN PELANGGANDr. Euis Soliha, S.E., M.Si
988Ulya fidayanti17.05.51.0073PENERAPAN STRATEGI BAURAN PROMOSI TERHADAP PENINGKATAN VOLUME PENJUALAN JASA EXPRESS DIKANTOR POS BESAR SEMARANGSri sudarsih, S.E.,M.SI
989Ardiana Ayuningsari15.05.51.0158Sistem Pengelolaan Kearsipan Pada PT. Wikasari Agung cab semarangAgus Budi Santoso, Dr., SPd,M.Si
990Fitri Krisdayanti17.05.51.2029LAPORAN MAGANG RETAIL FUNDING PT BANK MANDIRI SEMARANGDr. Sri Isnowati, S.E., M.Si
991Dita Manggela Saputri17.05.51.2030” SISTEM PENGINPUTAN PERSEDIAAN BARANG DATANG
DI PT DWI ABADI FARMA
SEMARANG “
Dr. Sri Isnowati, SE., M.Si
992Riska Candra Dewi17.05.51.0089Sistem dan Prosedur Pembukaan Simpanan Pada KSPPS BMT NU Sejahtera Kantor Cabang Banaran GunungpatiDr. Alimudin Rizal R,M.M
993Desiana Bella Eriyanto18.05.51.0097Analisis pengendalian Risiko Kredit di PT BPR BKK DEMAK (Perseroda) cabang KarangawenDr. Suhana, S.S., M.M
994Divanka Amelia Dahlan18.05.51.0083Prosedur Administrasi Pinjaman di Kospin Jasa Cabang WeleriSri Sudarsi, S.E.,M.Si
995Sukmawati Setyo Putri18.05.51.0008Prosedur Pembukaan Buku Tabungan dan Pengajuan Pembiayaan di PT.BPRS Artha Surya Barokah KC. KendalDr. SUHANA, S.S., M.M
996OCTAVIA YULI KUSUMAWATI18.05.51.0184KUALITAS LAYANAN PADA PT.BPR KENDALI ARTHA (Perseroda) Cabang KaliwunguDr. Suhana, S.S., M.M
997DISTA AFERONIKA18.05.51.0207STRATEGI PEMASARAN PRODUK TABUNGAN TANDAMATA MY FIRST DI PT. BANK BJB Tbk. KANTOR CABANG SEMARANGANWAR MANSYUR, SE, M.SC
998Nafa Ika Artha Mevia18.05.51.0151Prosedur Pembukaan dan Penutupan Deposito Pada PT BPR BKK Kendal (Perseroda) Kantor Pusat Operasional (KPO)Dr. Suhana, S.S., M.M.
999SITA FAROKHA18.05.51.0118PROSEDUR DAN SISTEM PELAYANAN TABUNGAN EMAS DI PT PEGADAIAN (Pesero) CABANG DEMAKIGNATIUS BAMBANG SUKO PRIYONO, Dr.,M.M
1000PILIA KRISTI ANDINI18.05.51.0072STRATEGI PEMASARAN PRODUK KORAN DI ERA DIGITAL PADA SUARA MERDEKA SEMARANGMulyo Budi Setiawan, SE., M.M
1001RIA EGA MU’AROTUN18.05.51.0120PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT ANGSURAN SISTEM FIDUSIA (KREASI) DAN SISTEM PELAYANAN DIGITAL DI PT. PEGADAIAN (PERSERO) CABANG DEMAKDr. Bambang Suko Priyono, M.M
1033Fadel Muhammad18.05.51.0140STRATEGI PEMASARAN DI BPR WUNI ARTHA UTAMA KLATENDr. Suhana, S.S., M.M
1002Cindyana Nanda Saputri18.05.51.0043Layanan Penyedia Jalan TolDr. Bambang Sudiyatno, M.M
1003ANISA NOER SAFITRI18.05.51.0061LAPORAN MAGANG PADA DIVISI ADMINISTRASI DAN UMUM DI PT JASAMARGA SEMARANG-BATANGDr. Bambang Sudiyatno, M.M
1004NIVA INDAR PRATIWI18.05.51.0060SISTEM PENGELOLAAN DANA PENSIUN DI BANK SYARIAH INDONESIA KANTOR CABANG GUBUGDR. DRA.R.A. MARLIEN, M.M
1005Indah Solichah18.05.51.0076MENGELOLA ARUS KAS DAN ANGGARAN PERSEDIAAN PRODUKSI BARANG PADA PERUSAHAAN UMUM DAERAH TIRTAYASA KOTA PEKALONGANIgnatius Hari Santoso, S.E., M.Sc.
1006SILVIA ASTRI PRINGGADINI18.05.51.0059STRATEGI PENJUALAN DAN PELAYANAN PT POS INDONESIA (KANTOR POS PATI)Dr. Drs. KASMARI, M.MSi
1008GABRELLA NURANDA18.05.51.0195SISTEM PENGGAJIAN KARYAWAN PADA PT. MAHA SENTRAL SEJATI SEMARANGMOCH. IRSAD., S.E.,M.M.
1007AMALIA NUR FEBRIA NINGSIH18.05.51.1092ANALISIS SISTEM PEREKRUTAN DAN SELEKSI KARYAWAN DI PT. MAHA SENTRAL SEJATI SEMARANGMOCH. IRSAD, SE., MM.
1009Saskia Kristianti18.05.51.0144Sistem dan Prosedur Maintenance CIF dan Pencarian Dana BPUM di PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Kantor Cabang KendalDr. Alimuddin Rizal R, S.E., M.M.
1015SALMAA RIF’AT AADILAH18.05.51.0193PENERAPAN ERP (ENTERPRISE RESOURCE PLANNING) PADA LAPORAN KEUANGAN PERUM PERHUTANI DIVISI REGIONAL JAWA TENGAHAJENG AQUINIA, S.E., M.M.
1016Salma Mutiara Priliandani18.05.51.0135Strategi Pemasaran Jasa Import PT. Multi Terminal Indonesia Cabang SemarangDr. Endang Tjahjaningsih, S.E., M.Kom
1010IDAYATUL MAF’AROH18.05.51.0142KUALITAS PELAYANAN DI PT BPR BKK PATI (Perseroda) CABANG PUCAKWANGIBogy Febriatmoko, S. T., M.M
1011ANITA DIAN PRATIWI18.05.51.0152PELAKSANAAN SURVEI KEPUASAN PELANGGAN TELKOM INDIHOME MELALUI OUTBOND CALL (OBC) PADA TELKOM INDONESIA WITEL SEMARANG (PT TELKOM AKSES)NUNGKI PRADITA, S.E.,M.M
1012AISYAH SALSABILA18.05.51.0162SISTEM PENERAPAN LOYALITAS PELANGGAN TERHADAP PRODUK TELKOM DI PT TELKOM INDONESIA (TELKOM AKSES) WITEL SEMARANGNungki Pradita, SE., M.M
1013ANGGA PRAYUDIA MURDIYANTO18.05.51.0175MANAJEMEN PERSEDIAAN PADA PERUMDA AIR MINUM TIRTA MOEDAL KOTA SEMARANGKRISTINA ANINDITA HAYUNINGTIAS, S.E,M.M
1014Fadila Dona Febriana18.05.51.0022Prosedur Dan Masalah Masalah Pemberian Kredit Di PT BPR BKK KOTA SEMARANGDr. Bambang Suko Priyono, M.M
1017RIO ARDI WICAKSONO18.05.51.0170MANAJEMEN PENDAFTARAN OBJEK BARU DAN PEMBAYARAN PBB OLEH WAJIB PAJAK BARU DI BADAN PENDAPATAN DAERAH KOTA SEMARANGProf. Dr.M.S. ERIC SANTOSA, MBA
1018Wisnu Aditya Istiyono18.05.51.0134MEKANISME PENDAFTARAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN DI BADAN PENDAPATAN DAERAH KOTA SEMARANGProf.Dr.M.S.ERIC SANTOSA.MBA
1021Putri Nur Cahya Ningsih18.05.51.0187PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT GUNA BHAKTI (KGB) DI PT. BANK BJB Tbk KANTOR CABANG SEMARANGAnwar Mansyur, S.E., M.Sc.
1020Novia Pita Nisa Wibowo18.05.51.0216Sistem dan Prosedur Pendataan Hasil UMKM Oleh Badan Perencanaan Pembangunan Daerah PatiDr.Alimuddin Rizal R, S.E.,M.M
1019Tri handayani18.05.51.0050PROSEDUR PELAYANAN PBB
BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH (BPKAD ) KABUPATEN PATI
Dr. Alimuddin Rizal R, S.E.,M.M
1022Alfiana Anggraini18.05.51.0114Prosedur Penerapan Ekspor Impor Jasa Freight Forwarding Di PT.Zixta Logistics ServicesBATARA DANIEL BAGANA, S.E.,M.M
1023RIZKIA NADA LAELI1805510185MEKANISME PELAYANAN SIMPAN PINJAM DI KSPPS BMT BISMILLAHBogy Febriatmoko, S.T., M.M
1024SHOFIYUDDIN NAJIH18.05.51.2006PROSES PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DI Yayasan Kesejahteraan Pendidikan Islam (YAKPI) SUSUKAN KABUPATEN CIREBON)Teguh Parmono Hadi, S.E., M.Si
1025Niken faradilla sandy18.05.51.0052Sistem Pelayanan Pengajuan Kredit Usaha Rakyat (KUR) Mikro Syariah PT. Bank Syariah Indonesia Kcp Gubug PurwodadiDR. DRA.R.A MARLIEN, M.M
1035Izha Zihan Rachmawati18.05.51.0075Tinjauan Penanganan Keluhan Pelanggan Pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirto Panguripan Kabupaten KendalBogy Febriatmoko, S.T., M.M
1026FREDDIA YUDHA PERMANA18.05.51.0179STRATEGI PEMASARAN PRODUK KREDIT DI PT BPR BKK DEMAK (PERSERODA) KABUPATEN DEMAKSRI SUDARSI, S.E., M.Si
1027Riana Handayani18.05.51.0033Laporan Magang-Program Magang Mahasiswa Bersertifikat (PMMB) Batch 1 tahun 2021 PT Bank X PerseroDr. Mohammad Fauzan, S.H., M.S
1028Lailatu Zahro18.05.51.0160Kualitas Pelayanan Pada Kepuasan Konsumen Perusahaan Umum Daerah Ari Minum Sendang Kamulyan Kabupaten BatangIgnatius Hari Santoso, SE,M.Sc
1029NURUL SYAFAAH QURRATU AIDA1805510164PENERAPAN SISTEM INFORMASI PEMASARAN E-PDAM PADA PERUSAHAAN UMUM DAERAH AIR MINUM SENDANG KAMULYAN KABUPATEN BATANGIGNATIUS HARI SANTOSO, SE,M.Sc
1031Mila Malikhatus Solaekhah18.05.51.0215DAMPAK MEDIA SOSIAL TERHADAP OMSET PENJUALAN KORAN SUARA MERDEKA SEMARANGMulyo Budi Setiawan, S.E., M.M
1030Shifa Safira Nur Arif18.05.0233KEGIATAN PELAKSANAAN PEMASARAN DAN PENERAPAN PROMOSI PENJUALAN KORAN HARIAN SUARA MERDEKA 2021 DEPARTEMEN SIRKULASI DAN PEMASARAN KOTA SEMARANGMulyo Budi Setiawan, SE, M.M
1032Vita Mei Dwi Ariyanti18.05.51.0087FUNGSI ADMINISTRASI UMUM DAN PERSONALIA DI PERUSAHAAN UMUM DAERAH AIR MINUM BANYUMILI KABUPATEN REMBANGIgnatius Hari Santoso, S.E., M.Sc.
1034KAAMILIA SANAA ADZHANI18.05.51.0171MEKANISME SUBSISTEM KAS DAN BANK DI PERUM PERHUTANI DIVISI REGIONAL JAWA TENGAHAJENG AQUINIA, S.E., M.M.
1036YUNITA EKA IRINE PUTRI .S18.05.51.0062PENGELOLAAN SUMBER DAYA MANUSIA Di PT. Surya Jaya BerdikariDr. Gregorius N. Masdjojo, M. Kom,M.Si.
1037afin takwisti18.05.51.0036lingkungan kerja dan motivasi karyawan PT.PUPUK SRIWIDJAJA PALEMBANG WILAYAH JATENG 1IKA ROSYADA FITRIATI,S.E..M.M.
1038MERRY ANGGUN NATALIA18.05.51.0053STRATEGI PEMASARAN PUPUK UREA NON SUBSIDI PADA PT PUPUK SRIWIDJAJA PALEMBANG PENJUALAN JATENG 1Ika Rosyada Fitriati,S.E.,M.M
1042Natasya salsabilla18.05.51.0038pelayanan pengaduan pelanggan dan keluhan pelanggan pada perusahaan umum daerah banyumili kabupaten rembangIgnatius Hari Santoso, S.E., M.Sc.
1045Yuni Putri Maulani18.05.51.2048Prosedur Pelayanan Haji Di Kantor Kementerian Agama Kota SemarangDrs. Bambang Sutedjo, M.M
1040Rahma Puspita Rani18.05.51.0025Penerapan Strategi Pemasaran Produk Kredit dan Tabungan di PT. BPR BKK Lasem (PERSERODA) Kantor Cabang PamotanHarmanda Berima Putra, S.E., M.Sc
1039Dwi Anggreni18.05.51.0157Analisis Prosedur Perkreditan dan Tabungan di PT Bank Perkreditan Rakyat BKK LASEM (Perseroda) Cabang GunemHarmanda Berima Putra, S.E., M.Sc
1041Ivana khoiru amalia18.05.51.0176PENGARUH CUSTOMER SERVICE DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN DATA NASABAH BANK RAKYAT INDONESIA CABANG KENDALHarmanda berima putra,S.E.,M.Sc
1043Risma Yanti18.05.51.0044Implementasi pada pelayanan dan penanganan complain e-tilang di kantor pos cabang utama semarangDr. Drs. Mohammad Fauzan, S.H
1044Eliyana shoimahtul khasanah18.05.51.0005Implementasi pelayanan prima gadai pada PT. Pegadaian (persero) CP PurwodadiBambang Sutedjo. DRS., M.M
1046Ameylia Aulia Syakhiah17.05.51.2036PROSEDUR PENGELOLAAN ARSIP KEPEGAWAIAN PT. BINA BUSANA INTERNUSA SEMARANGDr. Sri Nawatmi, S.E., M.Si
1047Indah Puspitasari18.05.51.0110Penerapan Pemasaran Langsung (Direct Marketing) pada PT Tri Telcon UtamaDr. Dra Lie Liana, M.MSI
1048Nailul Muna18.05.51.0045PENERAPAN KUALITAS PELAYANAN DI PT LKM DEMAK SEJAHTERA TERHADAP KEPUASAN PELANGGANMoch.irsad,SE.,MM
1058Dian Sri Rahayu18.05.51.0063PROSEDUR PENANGANAN SURAT PERSETUJUAN PEMESANAN BUKU PADA PT [ENERBIT ERLANGGAAndi Kartika,S.E, M.M
1057ANDRIKA YULIAWAN WIBOWO18.05.51.0073PENGENDALIAN KREDIT USAHA RAKYAT DAN PEMELIHARAAN DATA NASABAH DALAM MAINTENANCE CUSTOMER INFORMATION FILE (CIF) PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK CABANG KENDALKRISTINA ANINDITA HAYUNINGTIAS, S.E.,M.M.
1050Sinta Yuliana18.05.51.0071Strategi Pemasaran Indihome pada PT. Tri Telcon Utama SemarangDr. Basukianto, M.S
1049Tati Rohayati18.05.51.0131Prosedur Pemberian Kredit di Perumda BPR Bank BrebesAjeng Aquinia, S.E.,M.M.
1051Muhammad jihad aniq hanif18.05.51.0054MARKET DEVELOPMENT AND BRAND IDENTITY PADA PT. SHAKTI MOTOR KUDUSTeguh Parmono Hadi, S.E., M.Si
1052Yulia Anis Setyaningsih18.05.51.0219PROSES PEMBUKAAN REKENING TABUNGAN EASY PADA PT. BANK SYARIAH INDONESIA, TBK KC KENDAL SOETTADr. Agus Budi Santoso, M.Si
1053Selly Ana Stefani18.05.51.0212STRATEGI PEMASARAN DAN AKTIVITAS PEMASARAN DI PERUSAHAAN JASA FREIGHT FORWARDING PT JATIDIRI TRANS SEMARANGTristiana Rijanti, Dr., S.H, M.M
1054Lailatun Zuhro18.05.51.0004ANALISIS PROSEDUR OEMBERIAN KREDITT PADA PT PBR BKK TAMAN CABANG ULUJAMI (Perseroda)Dr Agung Nusantara M.si
1055Devi Yuliani18.05.51.0042PROSEDUR PENGAJUAN KREDIT UMUM DAN SISTEM PELAYANAN DI PT. BPR BKK TAMAN (Perseroda) CABANG MOGA DI PEMALANGDr. Dra. Lie Liana, M.MSI
1056Lisa Khoridatul Ainun Nadiroh18.05.51.0186Penerapan Manajemen Kinerja Karyawan di PT BPR BKK Pati Perseroda Kantor Cabang GabusNungki Pradita, S.E., M.M
1061wahyu citra ananda18.05.51.0168sistem pelayanan dan prosedur pemberian kredit gada di PT. Pegadaian (PERSERO) Cabang KudusAgung Nusantara, Dr., SE, M.Si
1060BELA RANI SAFITRI18.05.51.0180PENERAPAN STRATEGI PEMASARAN BUKU PADA PT PENERBIT ERLANGGA CABANG SEMARANGANDI KARTIKA, S.E., M.M
1059Mellysa Donnauly Samosir18.05.51.0117SISTEM DISTRIBUSI PUPUK UREA SUBSIDI DI PT. PUSRI PALEMBANG PENJUALAN JATENG 1Ika Rosyada Fitriati, S.E.,M.M
1063Aeny Jamil18.05.51.0159Prosedur Pencairan Dana Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM) Di PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Kantor Cabang Kendal.Harmanda Berima Putra, S.E.,M.Sc
1062Agtika Prameswara18.05.51.0147Penerapan Strategi Marketing Pada PT. Alayubbi Sina Project Kaliwungu (Kendal)Kristina Anindita Hayuningtiaa, SE., M.M
1064Innayah Hayyu Cahyati18.05.51.0203Strategi Pemasaran Produk Wifi Indihome PT. Bintang Mandiri CitraindoSri Sudarsi, S.E.,M.Si,.
1065VINA ASTRIYANI18.05.51.2015PENERAPAN STRATEGY PEMASARAN BUSSINES TO BUSSINES (B2B) DI PT. KORONKA KAROSERI NUSANTARADr. Tristiana Rijanti,S.H.,M.M.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *